Sampurasun... Rampes... Nah berbicara tentang petani tentunya tidak terlepas dari keberadaan sawah yang menjadi lahan pertanian. Di sawah inilah para petani menanam padi dengan melalui proses yang beragam mulai dari pembibitan, penyebaran bibit, penanaman bibit, pembersihan rumput,pemberian pupuk,pembuatan orang –orangan sawah dan panen.
si sulung sedang mengusir burung
Dalam proses yang panjang ini terdapat berbagai bentuk kegiatan yang unik yang dilakukan oleh petani.
Salah satu kegiatan yang paling menarik adalah ketika padi sudah mulai berbuah. Pada masa itu biasanya para petani akan pergi kesawah untuk mengusir burung-burung yang hendak memakan buah padi yang telah ditanam oleh petani. Hal yang unik yang dilakukan oleh petani adalah dibuatnya orang-orangan sawah dengan tujuan agar para burung tidak berani turun karena mengira orang-orangan sawah itu adalah orang/ manusia yang menunggui padi... Apakah ini termasuk penipuan?. Disetiap daerah di indonesia, orang-orangan sawah diberikan nama yang beragam., tapi tetap satu tujuan yaitu untuk menakut – nakuti sang burung...
Salah satu kegiatan yang paling menarik adalah ketika padi sudah mulai berbuah. Pada masa itu biasanya para petani akan pergi kesawah untuk mengusir burung-burung yang hendak memakan buah padi yang telah ditanam oleh petani. Hal yang unik yang dilakukan oleh petani adalah dibuatnya orang-orangan sawah dengan tujuan agar para burung tidak berani turun karena mengira orang-orangan sawah itu adalah orang/ manusia yang menunggui padi... Apakah ini termasuk penipuan?. Disetiap daerah di indonesia, orang-orangan sawah diberikan nama yang beragam., tapi tetap satu tujuan yaitu untuk menakut – nakuti sang burung...
kalau ini dijamin para petani betah disawah hehehe
Tidak ada komentar:
Posting Komentar